Google AdSense (GA) adalah sumber utama penghasilan blogger dan situs berita (media siber). Namun, ada juga Alternatif Google Adsense.
Jika blog kita sudah banyak pengunjung, banyak konten, maka peluang diterima jadi penayang iklan Google terbuka lebar.
Banyak juga blog yang sudah ramai pengunjung, trafik tinggi, tapi tak kunjung diterima menjadi penayang iklan Google. Mungkin karena kontennya banyak konten salinan atau melanggar kebijakan Google AdSense.
Selain AdSense, banyak penyedia program periklanan lain. Berikut ini alternatif Google Adsense untuk Menghasilkan Uang dari blog.
Alternatif Google Adsense
Berikut ini beberapa alternatif Google Adsense jika blog belum diterima GA. Sudah diterima juga masih bisa kok pasang iklan non-GA.
Dari hasil Gooogle tentang “Best AdSense Alternatives”, saya dapatkan list berikut ini. Silakan klik linknya untuk info lengkap dan resmi (official site).
Adnow
Chitika (Has Shut Down!)
Infolinks
Media net
RevenueHits
Adtival
PopCash
Zoteromedia
Yllix
Revcontent
Propeller Ads
AdsterraÂ
PopAds
Demikian Alternatif Google Adsense untuk Menghasilkan Uang dari Blog. Wasalam. (www.romeltea.com).*