Daftar Negara Peserta Piala Dunia 2018 Rusia

Daftar Negara Peserta Piala Dunia 2018 Rusia.

Daftar Negara Peserta Piala Dunia 2018 di RusiaSebanyak 32 negara dipastikan menjadi peserta Piala Dunia 2018 (FIFA World Cup 2018) di Rusia.

Salah satu negara favorit juara, Italia, gagal lolos ke Piala Dunia 2018 karena kalah dari Swedia di babak playoff.

Chile dan Amerika Serikat juga gagal lolos ke Piala Dunia 2018.

Piala Dunia ke-21 di Rusia ini akan berlangsung mulai Kamis 14 Juni 2018 hingga 15 Juli 2018.

Partai final akan berlangsung Minggu 15 July 2018 di Luzhniki Stadium. (Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018)

Read More

Berikut ini Daftar Negara Peserta Piala Dunia 2018 Rusia sebagaimana dikutip laman resmi FIFA.

Daftar Negara Peserta Piala Dunia 2018 di Rusia

Berikut ini daftar negara yang sudah lolos ke Piala Dunia 2018.
1. Rusia (Tuan Rumah)
2. Brasil
3. Iran
4. Jepang
5. Meksiko
6. Belgia
7. Korea Selatan
8. Arab Saudi
9. Jerman
10. Inggris
11. Spanyol
12. Nigeria
13. Kosta Rika
14. Polandia
15. Mesir
16. Serbia
17. Islandia
18. Perancis
19. Portugal
20. Uruguay
21. Argentina
22. Kolombia
23. Panama
24. Senegal
25. Maroko
26. Tunisia
27. Swiss
28. Kroasia
29. Swedia
30. Denmark
31. Australia
32. Peru

 

Daftar Negara Peserta Piala Dunia 2018 di Rusia

Itu dia Peserta Piala Dunia 2018. Indonesia iraha bisa jadi peserta piala dunia?

Related posts